Silakan buka, tapi aku tidak ikhlas dan ridho
handphone adalah alat komunikasi agar bisa saling berinteraksi
namun handhpne juga bisa menyebabkan sakit hati
entah bagaimana dan seperti apa sakit hati itu
aku tuangkan semuanya di sini, karna aku takut menyakiti
sejak dahulu sebenarnya aku jujur, tidak pernah memerika handphone mu
karna aku tau apabila aku cek handphone mu, yang ada mencari kesalahan dan keburukan mu
walaupun aku ada hak penuh terhadap itu, karna aku adalah seorang suami
namun tidak aku lakukan, karna aku tau itu akan menyakitkan
jadi semuanya aku serahkan ke allah
gimana setelah mencek handphone ku
apa yang kamu dapatkan, kesalahaku bukan
dan memang yang kamu cari adalah kesalahan ku
aku silakan kamu buka isi handphone ku tapi maaf aku tidak ikhlas dan ridho
karna aku tau kamu hanya mencari kesalahanku
apa pernah kamu lihat video yang aku download itu salah satu yang aku rasakan
gimana enak bukan tidak ada perdebatan, yang ada hanya selalu dan selalu aku yang minta maaf
karna itu kamu angap salah, menghindari perdebatan akan membuat kamu merasa benar dan menang
sedangkan aku akan selalu merasa salah, apapun yang kamu dapatkan dari handphone ku aku pasti salah
aku tak berani menyampaikan ini secara langsung, karna aku tau bakal akan perdebatan lainya
kenapa ga boleh, pasti ku jawab privasi
lantas kamu akan menjawab suami istri saling keterbukaan
padahal agama membatasi itu
kenapa ga boleh, pasti kamu khianat
siapa sebenarnya berkhianat, semejak nikah sampai detik ini siapa sebenarnya yang mengkhianati
siapa selama ini yang bersabar atas perilaku dan kelakuan kamu
di mana aku harus menahan hawa nafsu syahwatku untuk berhubungan sampai akhirnya aku pun sudah tidak ada hasrat lagi dalam berhubungan
0 komentar: